Tentang mimpi yang seringkali tak diakui, tentang harap yang serikali diacuhkan.
"lebih baik menyesal karena pernah mencoba dan gagal daripada menyesal karena tidak pernah mencoba. Setidaknya dari kegagalan kita bisa mengetahui tentang apa yang seharusnya dilakukan dan apa yang tidak perlu dilakukan."
Teruntuk kalian pengejar mimpi, terus kejarlah mimpi kalian, meski sering dianggap remeh bagai sebuah bintang ditengah sinar bulan dan matahari di malam hari. Namun jauh diluar sana, sinar kita melebihi sinar bulan bahkan bintang.
ns18.218.2.200da2