TIDAK SEBURUK ITU - ME & MR PERFECT1005Please respect copyright.PENANAu7qAmMLzp0
Rena berdiri dengan kaki sedikit gemetar , jantung nya tak kalah bereaksi saat Dantra membaca kembali laporan yang di revisi ulang oleh Rasha tanpa ekspresi yang dapat di tebak manusia.
Dengan tarikan nafas yang berat , dantra menyuruh Rena keluar dari ruangan milik nya.
*
Rasha hanya mampu memperhatikan Dilan dari jauh , dibawah meja nya sudah ada paper bag coklat dengan celana hitam yang dia kenakan kemarin didalam nya.
Terasa nyaman memperhatikan lelaki itu dari jauh , melihat wajah nya yang tampan , tatapan mata nya sungguh dapat membuat Rasha meneguk air liur nya sendiri seperti tidak ada kekurangan didalam diri Dilan di pikiran Rasha , Dilan yang merasakan gerak gerik nya diperhatikan balik membalas tatapan Rasha.
Serangan sinar mata Dilan membuat Rasha kalang kabut dan salah tingkah sendiri dimeja nya membuat Andi yang berada disamping nya bekerja sedikit terusik.
"Eh Rasha sayang ku pada mantan , bisa diem gak lagi cari duit ni," Ucap Andi ketus.
Rasha hanya tersenyum sembari meminta maaf pelan kepada Andi, Andi hanya menggelengkan kepala nya kenapa bisa dapat rekan kerja seperti dia.
Andi melihat ada seseorang yang mendekat ke arah meja kerja Rasha.
"Oh.. Dilan kenapa bro," Ucap Andi saat melihat , pria tampan itu sudah berdiri disamping Rasha.
Rasha yang kaget , langsung memutar pandangan nya ke Dilan yang sudah tampan di samping nya.
Dilan hanya mengulurkan tangan nya dihadapan Rasha , melihat apa yang dilakukan Dilan itu Rasha bingung apa yang di inginkan lelaki tampan ini
"Celana," Ucap Dilan seperti membaca pikiran Rasha.
Rasha yang ingat, mengambil paper bag dibawah kaki nya dan menyerahkan pada dilan.
"Maka...." Ucapan Rasha terhenti , saat Dilan sudah melenggang pergi tanpa basa - basi lagi.
"Dia emang gitu biasa orang tamvan , beda sama gue udah ramah baik rajin menabung yang 11/12 lah sama dia." Ucap andi
Mendengar ucapan Andi yang sulit untuk diterima oleh nalar manusia , sontak saja Rasha langsung memperhatikan andi dari atas dan bawah sembari menggaruk dagu nya , dan menggeleng - geleng tertawa karena fakta yang ditemukan tidak seperti yang dikatakan Andi hal itu membuat Andi dan Rasha saling melontar candaan tanpa Rasha sadari ada seseorang yang memperhatikan nya dari jauh.1005Please respect copyright.PENANALhoeYHGSOn
Menatap Andi dengan tatapan cukup benci , seperti menginginkan posisi Andi disamping Rasha.
1005Please respect copyright.PENANAQ3epSZHj3c
1005Please respect copyright.PENANAwy8c3krfu0
1005Please respect copyright.PENANAX43fzTnyvW
1005Please respect copyright.PENANAlI6VMLvfhx
Setelah puas menggoda si rekan kerja Rasha kembali berkutat dengan pekerjaan nya lagi - lagi seperti biasa sudut mata nya kembali memperhatikan Dilan yang sibuk dengan pekerjaan nya diujung sana.1005Please respect copyright.PENANAcwx0FU9v2m
Wajah sempurna , tatapan serius , sifat yang seperti tidak gampang untuk didapatkan sudah pasti menjadi standar pria idaman semua wanita dan tentu saja semua itu hanya diwakilkan oleh satu kata Dilan.1005Please respect copyright.PENANAfjLXHqdFge
1005Please respect copyright.PENANAs1gEJpMMSg
1005Please respect copyright.PENANAm0jqmIWXnK
*
Dantra sedang menyeruput kopi nya , sembari membaca kembali perkembangan perusahaan dilayar datar iPad nya.
Dantra mengerutkan sedikit kening nya saat mengingat note kecil dibelakang laporan yang diserahkan Rena tadi pagi.
Untuk pak Dantra
kalau note ini dijatuhkan mbak rena tolong serahkan note ini kembali ke pak dantra
pak dantra tolong jangan ganggu bonus - bonus , teman divisi saya
kalau laporan ini masih kurang menurut bapak tolong ambil bonus saya saja pak
tapi kalau bisa suka dong pak saya harus lembur buat baikin laporan ini
tolong jangan kasih tahu siapa - siapa tentang note ini pak , atau bapak akan sial selama sebulan
1005Please respect copyright.PENANAry06vX2WGf
ttd 1005Please respect copyright.PENANAXjv58HuJdD
Hamba Allah
1005Please respect copyright.PENANAhSm447b4UK
Dantra hanya menggelengkan kepala nya mengingat kejadian itu kembali, siapa penulis note aneh itu , rasa penasaran Dantra terhenti karena banyak pekerjaan lain yang lebih penting daripada memikirkan seorang penulis note iseng.
Telpon gengam Dantra bergetar , memuncul kan nomor asal korea dan Dantra tahu betul siapa yang menelpon nya malam ini.
"Assalamualaikum," Ucap wanita diujung telpon nya
"Walaikumsalam, ma." Ucap Dantra membalas.
"Gimana kabar kamu," Ucapan ibu nya membuat Dantra tersenyum dan percakapan ibu dan anak itu mulai berlanjut menyiratkan mereka merindukan satu sama lain.1005Please respect copyright.PENANAImPdvhz2XF
1005Please respect copyright.PENANAx1c6tBFFfB
1005Please respect copyright.PENANAMmP4DgzaCg
*
"Om, Nasi goreng pedes nya satu pake pete bikin pedes banget sampe aku gak bisa berdiri." Ucap Rasha.
Sontak ucapan Rasha membuat tukang nasi goreng kaki lima itu dan pria disamping Rasha yang hendak memesan menggerutkan dahi.
1005Please respect copyright.PENANAFeR0v3jZQw
"Nasi goreng bakso nya satu gak usah pedes ." Ucap Dantra kepada tukang nasi goreng dihadapan nya.
Rasha langsung melirik ke arah lelaki disampinya dan tersenyum , Dantra hanya memperhatikan Rasha tanpa ada rasa ingin membalas senyuman itu.
Tempat Pedagang kaki lima ini cukup ramai tak heran memang karena rasa nya yang enak , membuat Dantra selalu ketagihan kembali kemari , beruntung masih tersisa satu bangku plastik lagi yang tersedia untuk dia duduki.
Dantra cukup risih melihat pemandangan para wanita disekitar nya melirik dan melontarkan senyum pada nya berbeda pada gadis disamping nya yang hanya menikmati nasi goreng milik nya, Dantra memperhatikan gadis itu, seakan tidak ada yang menarik dalam diri Dantra untuk di lihat Rasha.
Saat Rasha ingin membayar dia tertahan oleh kariyawan pria om nasi goreng yang seperti ingin menahan diri nya untuk pulang , semua orang dilayani dengan baik sedangkan Rasha diminta untuk menunggu , lama - lama Rasha sedikit risih sudah cukup lama dia berdiri menunggu ditanggapi untuk membayar.
"Om ini jadinya berapa aku bayar nya." Ucap Rasha kesal.
"Bentaran atuh neng , buru - buru wae nanti aja tungguin aa disini." Ucapan kariyawan nasi goreng itu menggoda Rasha, membuat Rasha hanya memanyunkan bibir nya kesal
"Berapa semua nya , sekalian sama punya pacar saya." Ucap lelaki itu dan Dantra menunjuk ke arah Rasha seperti mengisyaratkan kalau Rasha bersama nya.
Rasha cukup kaget dengan ucapan Dantra , pria yang tidak dia kenal mengaku pacar dan membayarkan dia nasi goreng cukup aneh kan.
Setelah selesai membayar , Rasha mengejar Dantra yang berjalan kaki Rasha menyusul dan membuat mereka berdua berjalan bersama.1005Please respect copyright.PENANACsFwc13xUH
Dantra tidak ingin basa - basi kepada Rasha yang ada disamping nya, Tak ada satu ucapan pun keluar dari mulut Dantra.
"Gue mau bayar nasi goreng tadi , nih uang nya." Ucap Rasha sembari menyerahkan uang duapuluh ribu kehadapan Dantra.
Dantra menolak nya , membuat gadis itu tak patah semangat , Rasha terus berisik disamping Dantra membuat lelaki itu tak tahan dibuat nya.
"Bayar pake cium," ucapan Dantra membuat Rasha terhenti , mata wanita itu membulat mendengar Dantra mengucapkan hal itu.
Dantra tersenyum , dia tak perlu mendengar ocehan gadis itu lagi dia tidak mungkin mau mencium orang asing kan , apa lagi yang belum pernah dia kenal nama nya saja tidak tahu.
Dantra kembali berjalan, tapi langkah nya terhenti saat Rasha memanggil nya dengan sebutan Cabul.
Dantra berbalik dan melotot tajam kehadapan Rasha.
"Apa kamu bilang," Ucap Dantra kesal. langkah nya terhenti
Rasha dapat menyusul dantra dan sekarang dia yang berdiri dihadapan Dantra , meninjitkan kaki nya dan memejamkan mata nya, Rasha menyentuh pelan bibir Dantra membuat lelaki itu terdiam tak percaya akan yang dilakukan gadis yang tidak dia kenal ini.
Tidak ada usaha untuk menjauhkan diri , baik Dantra ataupun Rasha.
Mereka masih terjebak oleh situasi yang aneh ini.1005Please respect copyright.PENANALW9sWVn6Vt
Rasha melepaskan ciuman nya dan tersenyum.
"Sekarang gak ada hutang lagi antara gue sama lu, lagian kita juga gak saling kenal dan kemungkinan untuk ketemu lagi gak ada." Ucap Rasha lalu tersenyum meninggalkan Dantra yang masih terpaku ditempat nya.
Dantra yang masih sedikit shock menatapi kepergian Rasha yang seperti tidak ada beban , ini sebuah pelecehan seksual kan ?.
Dengan kesadaran otak yang di bawah rata - rata sekarang karena kejadian tadi , Dantra berlari dengan kencang menuju rumah nya takut - takut Rasha kembali dan bukan hanya mencium nya.
1005Please respect copyright.PENANAIu8oAF7aY8
1005Please respect copyright.PENANAMg0QVvR6Oc
Didalam kontrakan Rasha mengunci pintu dan berlari kekamar nya , membenamkan badan nya diatas kasur kamar tidur nya dan mengutuki sikap gila nya sendiri.
"Ah sudah la kita gak bakal ketemu lagi juga kan , jadi buat apa malu." Ucap Rasha menenangkan diri.
Rasha mengacak - ngacak rambut di kepala nya sendiri atas apa yang dia lakukan kepada pria asing seperti tadi , dan dia benar - benar berharap kali ini Jakarta tidak sebesar daun kelor.1005Please respect copyright.PENANA8rNoC5bkXV
1005Please respect copyright.PENANA05OASwgb5e
1005Please respect copyright.PENANARVoTQ3QQZn
1005Please respect copyright.PENANAVKPG0KBAPa
Note
Hallo,1005Please respect copyright.PENANA7GoDr5QftF
Ini part kedua dari Me & Mr Perfect 1005Please respect copyright.PENANAZ7OGYlWTi0
Sebenar nya selain di Penana , aku juga menulis di Aplikasi tulisan lain 1005Please respect copyright.PENANAmb6js3NVeh
Jadi ini bukan Plagiat ya nama akun nya sama ARIA PRATIWI ( ARIIA PRATIWII)
Buat kalian yang suka tolong di like , komen dan disebarkan ya biar yang lain juga1005Please respect copyright.PENANAOdu9DrXbPz
tahu dan ikutan baca Rasha and the Genk.1005Please respect copyright.PENANAg7mxjVy5Ri
Maafken jika secara penulisan dan peletakan tanda baca amburadul ya 1005Please respect copyright.PENANAOyscNYxtGd
karena emang aku suka berkhayal bukan belajar penulisan yang baik yang 1005Please respect copyright.PENANAJuk7UrkTKq
benar tapi aku mau belajar demi kalian kok1005Please respect copyright.PENANAJ3C8lwwjiv
jadi beri masukan ya 1005Please respect copyright.PENANA4nScZBa9cR
sebenar nya ini cerita untuk 18+ tapi bukan pokok dari cerita ya cuman 1005Please respect copyright.PENANAvJggYRrJmI
ada lah nanti, udah ah capek 1005Please respect copyright.PENANA87fQSp4xvX
Cauuuuuubella
ns216.73.216.91da2